Desain Pembelajaran Kuliner Berbasis Industri (BREW WINDEN) dengan Model Hannafin & Peck
Abstract
Pendidikan vokasi berperan penting dalam menyiapkan lulusan yang memiliki kompetensi sesuai dengan kebutuhan dunia usaha dan dunia industri. Namun, pembelajaran di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) masih menghadapi keterbatasan dalam menghadirkan pengalaman belajar yang kontekstual dan autentik bagi siswa. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan penerapan model Hannafin dan Peck dalam pembelajaran kuliner berbasis kolaborasi industri serta menganalisis kontribusinya terhadap pembelajaran mendalam. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dokumentasi, dan refleksi tertulis siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan model Hannafin dan Peck secara sistematis melalui tahap analisis kebutuhan, perancangan, pengembangan, dan implementasi pembelajaran mampu meningkatkan pemahaman konseptual, keterampilan praktis, kreativitas, dan sikap kerja siswa. Kolaborasi antara sekolah dan industri menciptakan lingkungan belajar nyata yang mendorong keterlibatan aktif siswa melalui pengalaman kerja langsung. Penelitian ini memberikan kontribusi konseptual terhadap pengembangan pembelajaran mendalam dalam pendidikan vokasi melalui desain pembelajaran kolaboratif berbasis industri.
Keywords
References
Awaliah, S. M., & Rahmawati, D. (2024). Penerapan Model Pengembangan Perangkat Desain Pembelajaran pada Hannafin and Peck. 3, 5475–5480.
Azizah, R. N., & Diana, A. (n.d.). Analysis of The Hannafin and Peck Instructional Design Model Islamic Education Learning. 2(2025), 338–357.
Azizah Siti Lathifah. (2024). Pemanfaatan Teknologi Digital dalam Pembelajaran Konstruktivisme: Meningkatkan Kualitas Pendidikan di Era Digital. Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan (JURDIKBUD), 4(1), 69–76. https://doi.org/10.55606/jurdikbud.v4i1.2838
Carr, J. E. (2022). Teaching in a digital age – second edition. Open Learning: The Journal of Open, Distance and e-Learning, 37(3), 305–307. https://doi.org/10.1080/02680513.2022.2056008
Dira Zohratuddin1, Muhamad Suhardi, Diana Nofia Antari, Amna, Y. A. S. M. A. N. (2025). Kemitraan Sekolah dan Dunia Usaha dan Industri: Strategi untuk Meningkatkan Kualitas Pendidikan dan Kesiapan Kerja di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK). Jurnal Inovasi Pendidikan Kejuruan, 5(1), 35–46.
Islamiah, N., Hariyati, N., & Murtadlo, M. (2022). Strategi SMK dalam Menjalin Kerjasama Reciprocal dengan Industri dan Dunia Kerja. Jurnal Akuntabilitas Manajemen Pendidikan, 10(2), 180–189. https://doi.org/10.21831/jamp.v10i2.53249
Jatmoko, D., Primartadi, A., & Ab-latif, Z. (2023). Industry Practice Platform Based on Work-Based Learning : Solutions To Improve Student Competence. 13(1), 98–106.
Ningrum, M. (2025). Jurnal Ilmu Manajemen dan Pendidikan Efektivitas Kebijakan Link and Match dalam Pendidikan Vokasi : Menakar Kesiapan Lulusan Memasuki Dunia Kerja. 5(1), 51–58.
Pemerintah Indonesia. (2022). Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 62 Tahun 2022 tentang Revitalisasi Pendidikan Vokasi dan Pelatihan Vokasi. Kementerian Sekretariat Negara Republik Indonesia, 132424, 17.
Reigeluth, C. M., & Romiszowski, A. (2020). Merging the Instructional Design Process with Learner-Centered Theory : The Holistic 4D Model. 1–5.
Riki Satia Muharam, Ufa Anita Afrilia, & Sudarma Sudarma. (2025). Revitalisasi Pendidikan Vokasi Berbasis Kebutuhan Industri 4.0: Implikasi Kebijakan Pendidikan di Daerah Sub-Urban. DIAJAR: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 4(3), 425–436. https://doi.org/10.54259/diajar.v4i3.4440
Siti Dahmayanti, Mulyawan Safwandy Nugraha, T. (2024). Permata : Jurnal Pendidikan Agama Islam Eksplorasi Model Hannfin and Peck Sebagai Alternatif Pendekatan. Journal, Email Inovatif, Pembelajaran Pai, Pelajaran, 5, 317–329.
Tasya Maria Agustin Marpaung, Nasywa Mahesa, Adrianus Raibon Piran, Mualim Gorang, & Ibu Leny Hartati. (2024). Penerapan Model Pembelajaran Hannafin&Peck dalam Materi Trigonometri Sudut Istimewa Melalui Alat Peraga Trisuis Kelas X di SMK Yadika 8 Jatimuliya. Lencana: Jurnal Inovasi Ilmu Pendidikan, 2(1), 179–187. https://doi.org/10.55606/lencana.v2i1.3386
Teknologi, K. R. dan. (2021). Laporan Penelitian tentang Inovasi Pendidikan Vokasi dan Keterampilan. Title. Kemenristek.
Walidaini, B., Mahara, R. A., & Maulida, F. (2024). Pelaksanaan Program BK pada SMA N 1 Takengon. 18(1), 9–14.
Wirawan, A. W., & Rahmanto, A. N. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Kearsipan Digital untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa SMK Negeri 3 Surakarta The Development of Learning Media Archives to Improve Student Learning Outcomes SMK Negeri 3 Surakarta. 7(1), 78–86.
Yunitasari, F. D., Herdyastuti, N., & Agung, A. I. (2025). Kolaborasi Sekolah dan Industri: Pembelajaran Berbasis Proyek Terintegrasi Industri (PjBL-T). Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 10(1), 123–134.
DOI: https://doi.org/10.31004/edukatif.v8i1.8884
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2026 Enik Indartik, Yuni Pantiwati

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.



1.png)