PENGARUH MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR IPA DI SEKOLAH DASAR

Frandy Pratama, Firman Firman, Neviyarni Neviyarni

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh  penggunaan bahan ajar tematik terpadu terhadap peningkatan Abstrak: Motivasi adalah salah satu hal yang berpengaruh pada kesuksesan aktifitas pembelajaran siswa. Tanpa motivasi, proses pembelajaran akan sulit mencapai kesuksesan yang optimum. Artikel ini ditujukan untuk menyelidiki pengaruh motivasi belajar terhadap prestasi belajar IPA siswa. Penelitian korelasi deskriptif ini dilakukan sebagai studi kasus terhadap siswa kelas empat Sekolah Dasar dan tujuan penelitian ini adalah untuk menggambarkan level dari pengaruh motivasi siswa terhadap prestasi belajar IPA. Terdapat total 11 siswa kelas IV  Sekolah Dasar dari SD 01 Pasar Tiku Kecamatan Lubuk Basung Kabupaten Agam   yang dijadikan sample dalam penelitian ini. Data-data dikumpulkan melalui questionare instrument dari variable motivasi belajar dan juga hasil test siswa sebagai variable rata-rata pencapaian siswa. Hasil dari data-data diproses melalui perhitungan statistic dan korelasi rata-rata,  Data menunjukkan interprestasi tingkat reliabilitas tinggi besarnya pengaruh motivasi belajar terhadap prestasi belajar IPA  didapat thitung -1,64 sedangkan ttabel 1,81 dengan taraf signifikan 0,05. Berarti thitung(-1,64) > ttabel (1,81) sehingga Ha diterima dan Ho ditolak, jadi kesimpulannya terdapat pengaruh motovasi belajar siswa  terhadap prestasi belajar IPA di Sekolah Dasar


Keywords


Keywords: Motivasi belajar, Prestasi belajar IPA

Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA Abin Syamsudin. (1996). Psikologi Kependidikan. Bandung: PT Remaja Rosda Karya.

Arikunto, S. (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Dimyati dan Mudjiono. (2006). Belajar dan Pembelajran. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.

Muhamad Surya. (2004). Psikologi Pembelajaran dan Pengajaran. Bandung: Pustaka Bani Quraisyi.

Nashar. (2004). Peranan Motivasi dan Kemampuan Awal dalam Kegiatan Pembelajaran. Jakarta: Delia Press.

Nasution, S. (1987). Berbagai Pendekatan dalam Proses Belajar Mengajar. Jakarta: Bina Aksara

Poerwanto, Ngalim. (2007). Psikologi Pendidikan. Bandung: PT Rosda Karya.

Riduan. (2009). Belajar Mudah Penelitian untuk Guru-Karyawan dan Peneliti Pemula. Bandung: Alfabeta.

Sadirman. (2004). Interaksi dan Motivasi Belajar. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Slameto. (2003). Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Wasty Soemanto. (2003). Psikologi Pendidikan. Malang: Rineka Cipta.

Winkel WS. (1997). Psikologi Pendidikan dan Evaluasi Belajar. Jakarta: Gramedia.Undang-Undang Republik Indonesia No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. (t.thn.). Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional Republik Indonesia.




DOI: https://doi.org/10.31004/edukatif.v1i3.63

Article Metrics

Abstract view : 19227 times
PDF - 5756 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Frandy Pratama, Firman Firman, Neviyarni S

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.