Analisis Kesalahan Siswa Menyelesaikan Soal GLBB Menggunakan Think Aloud Protocols Dan Faktor Penyebabnya
Abstract
menyelesaikan soal GLBB menggunakan Think Aloud Protocols (TAPs) dan faktor penyebabnya dengan merujuk pada kategori kesalahan Watson. Penelitian dilakukan dengan melibatkan 9 siswa kelas X SMA. Instrumen yang digunakan berupa 5 soal uraian materi GLBB yang telah valid. Berdasarkan analisis yang dilakukan, disimpulkan bahwa kesalahan yang dilakukan siswa diantaranya 4,4% Inap-propriate Data penyebabnya kurang teliti dalam membaca grafik, 4,4% Inap-propriate Procedure penyebabnya kurang memahami konsep gerak vertikal, kurang memahami maksud dari pertanyaan dan lupa rumus, 15,5% Ommited Conclusion penyebabnya kurang memahami maksud dari pertanyaan dan kurang memahami prosedur matematisnya, 2,2%Â Response Level Conflict penyebabnya kurang memahami konsep gerak jatuh bebas dan lupa rumus, 2,2% Undirected Manipulation penyebabnya kurang memahami konsep gerak vertikal, 15,5 % Â Skills Hierarchy Problem penyebabnya kurang teliti dan kurang memahami prosedur matematisnya, serta 8,8% Â Above Other penyebabnya kurang memahami konsep gerak vertikal dan prosedur matematisnya, serta lupa rumus
Full Text:
PDFReferences
Amalia, S. R. (2017). Analisis Kesalahan Berdasarkan Prosedur Newman Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Ditinjau Dari Gaya Kognitif Mahasiswa. Aksioma, 8(1), 17. https://doi.org/10.26877/aks.v8i1.1505
Andika Nurussafa, F., sujadi, I., & Magister Pendidikan Matematika, P. (2016). Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Pada Materi Volume Prisma Dengan Fong’S Shcematic Model for Error Analysis Ditinjau Dari Gaya Kognitif Siswa (Studi Kasus Siswa Kelas Viii Semester Ii Smp It Ibnu Abbas Klaten Tahun Ajaran 2013/2014. Jurnal Elektronik Pembelajaran Matematika, 4(2), 174–187. http://jurnal.fkip.uns.ac.id
Artiawati, P. R., Muliyani, R., Kurniawan, Y., & Guess, L. (2018). Identifikasi Kuantitas Siswa Yang Miskonsepsi Menggunakan Three Tier -Test Pada Materi Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB). Jurnal Ilmu Pendidikan Fisika, 3(1), 5–7.
Cahyani, A., & Aini, I. N. (2021). Analisis kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal trigonometri berdasarkan kriteria watson. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 4(2), 365–372. https://doi.org/10.22460/jpmi.v4i2.365-372
Faturrochmah, H., Sary, R. M., & Azizah, M. (2021). Kesalahan Siswa Dalam Mengerjakan Soal Materi Bangun Datar Berdasarkan Teori Nolting Pada Siswa Kelas IV Sekolah Dasar. Elementary School: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Ke-SD-An, 8(2), 310–321. https://doi.org/10.31316/esjurnal.v8i2.1404
Hasibuan, W. A., & Harahap, I. H. (2022). Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Himpunan Berdasarkan Kriteria Watson. Jurnal MathEducation Nusantara, 5(2), 96–101.
Islam, S. N., Susilawati, W., & Sugilar, H. (2021). Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Berpikir Abstraksi Matematis Berdasarkan Kriteria Watson. Jurnal Perspektif, 5(1), 112. https://doi.org/10.15575/jp.v5i1.135
Khasanah, U., & Sutama. (2015). Kesulitan Menyelesaikan Soal Cerita Matematika pada Siswa SMP. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Matematika, 79–89. http://hdl.handle.net/11617/6131
Mafruhah, L. (2019). Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Matematika Berdasarkan Prosedur Newman. Lentera Sriwijaya : Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 1(2), 75–84. https://doi.org/10.36706/jls.v1i2.9707
Negara, J. P. G., Novuabtari, S. P., & Payadnya, A. A. P. (2020). Analisis Kesalahan Siswa dalam Mengerjakan Soal Matematika Berdasarkan Kriteria Watson pada Pokok Bahasan Persamaan dan Pertidaksamaan Nilai Mutlak Kelas X SMA Negeri 6 Denpasar. Mahasaraswati Seminar Nasional Pendidikan Matematika (MAHASENDIKA), 15–25.
Nurhidayah, D. F., & Maya, R. (2021). Penggunaan kriteria watson untuk menganalisis kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal materi garis dan sudut. 4(6), 1473–1480. https://doi.org/10.22460/jpmi.v4i6.1473-1480
Odukoya, O. K., & Chui, M. A. (2012). Using Think Aloud Protocols to Assess E-Prescribing in Community Pharmacies. INNOVATIONS in Pharmacy, 3(3), 1–7. https://doi.org/10.24926/iip.v3i3.270
Palayukan, H., & Pelix, L. (2018). Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Perbandingan Trigonometri pada Segitiga Siku-siku Berdasarkan Kriteria Watson di Kelas X SMA Katolik Rantepao. Jurnal Inovasi Pendidikan Dan Pembelajaran Matematika, 4(1), 47–60.
Pramada, D., Studi, P., Matematika, P., Alkhairaat, U., Studi, P., Matematika, P., & Kudus, U. M. (2020). Guru Tua : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran. 3(2).
Putri, S. A., & Musdi, E. (2021). Analisis Kesalahan Peserta Didik Kelas X SMK Dalam Menyelesaikan Soal Pemecahan Masalah Berdasarkan Tahapan Kastolan. JEMS: Jurnal Edukasi Matematika Dan Sains, 9(2), 169. https://doi.org/10.25273/jems.v9i2.9871
Rahman, L. A., & Bakar, A. A. (2021). Kerelevanan Aplikasi Kaedah Protokol Pemikiran Verbal ( Think-Aloud Protocols ) dalam Terjemahan : Analisis Corak Kajian Lepas Abstrak The relevance of the Use of Think-Aloud Protocols ( TAPs ) in Translation : The analysis on Trends of Past Studies Abstract Pengenalan. 6(3), 120–133.
Rahmawati, D., & Permata, L. D. (2018). Analisis kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal cerita program linear dengan prosedur Newman. Jurnal Pembelajaran Matematika, 5(2), 173–185. http://jurnal.uns.ac.id/jpm
Saomi, R., & Kade, A. (2021). Kesulitan Siswa Dalam Memecahkan Masalah Fisika Pada Materi Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB) Menggunakan Tahapan Heller. Jurnal Pendidikan Fisika Tadulako Online, 9(August), 97–104.
Septiahani, A., Melisari, M., & Zanthy, L. S. (2020). Analisis Kesalahan Siswa SMK dalam Menyelesaikan Soal Materi Barisan dan Deret. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 9(2), 311–322. https://doi.org/10.31980/mosharafa.v9i2.644
Usqo, U., Roza, Y., & Maimunah, M. (2022). Analisis Kesalahan Siswa Berdasarkan Watson’s Error Category dan Perbedaan Gender. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 6(1), 505–518. https://doi.org/10.31004/cendekia.v6i1.1099
DOI: https://doi.org/10.31004/edukatif.v5i1.3935
Article Metrics
Abstract view : 422 timesPDF - 269 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Vera Puji Lestari, Tomo Djudin, Erwina Oktavianty
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.