Penggunaan Mobile Assisted Language Learning (MALL) pada Pembelajaran Bahasa Inggris Keperawatan

Ni Wayan Novi Suryati, Kadek Maya Cyntia Dewi, Putu Rusanti, I Gusti Agung Galuh Wismadewi

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa penggunaan Mobile Assissted Language Learning (MALL) pada mata kuliah Bahasa Inggris Keperawatan atau disebut juga English for Nurses (EFN) khususnya pada keterampilan membaca. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Responden penelitian ini berjumlah 46 orang mahasiswa yang dipilih melalui purposive sampling technique. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner, FGD, dan observasi kemudian diolah secara kualitatif. Berdasarkan hasil dari penelitian pada penggunaan MALL didapatkan hasil bahwa penggunaan MALL dalam proses pembelajaran bahasa Inggris Keperawatan pada keterampilan membaca sangat efektif dan membantu partisipan. Sebanyak 57.1% setuju bahwa penggunaan ponsel pada pembelajaran bahasa Inggris keperawatan sangat membantu, efisien dan efektif dalam keterampilan membaca. Seperti contoh saat ada kata atau kalimat yang tidak dipahami, partisipan dapat mengakses aplikasi atau website yang dapat membantu untuk menemukan makna kata. Dengan adanya MALL sangat membantu partisipan dalam mencari solusi kendala yang dihadapi dalam membaca teks berbahasa Inggris. Namun, disisi lain terdapat kelemahan dalam penggunaan MALL yaitu diperlukan koneksi internet yang stabil. Dapat disimpulkan bahwa penggunaan MALL dalam bahasa Inggris Keperawatan khususnya keterampilan membaca sangat bagus dan efektif dalam pembelajaran karena dapat membantu partisipan dalam mengakses aplikasi dan website yang dapat membantu mereka


Keywords


MALL, Bahasa Inggris, Keperawatan, Membaca

Full Text:

PDF

References


Azhari, N., Sulistia, H., & Wanda, M. A. (2020). Upaya Meningkatkan Minat Baca Siswa Di Sd Negeri Tangerang 15. Upaya Meningkatkan Minat Baca Siswa Di Sd Negri Tanggerang 15, 2(1), 28–35.

Dyah Inggita, N., Ivone, F. M., & Saukah, A. (2019). How is Mobile-Assisted Language Learning (MALL) Implemented by Senior High School English Teachers? Jurnal Pendidikan Humaniora, 7(3), 85–94.

Farhana, F., Suryadi, A., & Wicaksono, D. (2021). Development of digital-based teaching materials for English subjects at Atlantis Plus Vocational School, Depok. Instruksional Journal, 3(1), 1–17.

Fathurrahman, M., Noni, N., & Jafar, M. B. (2022). Mobile Assisted Language Learning (MALL) On Students Reading Comprehension at Senior High School Mobile Assisted Language Learning (MALL). Journal of Art, Humanity & Social Studies, 2(4), 73–81.

Febriyanti, M. E., Putra, I. N. A. J., & Santosa, M. H. (2021a). (Mobile Assisted Language Learning) MALL Implementation During Distance Learning. Indonesian Journal Of Educational Research and Review, 4(1), 156. https://doi.org/10.23887/ijerr.v4i1.37302

Febriyanti, M. E., Putra, I. N. A. J., & Santosa, M. H. (2021b). (Mobile Assisted Language Learning) MALL Implementation During Distance Learning. Indonesian Journal Of Educational Research and Review, 4(1), 156. https://doi.org/10.23887/ijerr.v4i1.37302

Hidayati, P. S., & Rosyid, A. (2020). Pembelajaran English Pronunciation Melalui Mobile Assisted Language Learning (Mall): Potensi Dan Hambatan. Pedagonal : Jurnal Ilmiah Pendidikan, 4(2), 61–66. https://doi.org/10.33751/pedagonal.v4i2.2524

Juniarta, P. A. K. (2019a). Pembelajaran Membaca Berbasis Media Pembelajaran Mobile Assisted Language Learning Pada Mahasiswa Program Studi Bahasa …. Prasi, 14(02), 65–74. https://doi.org/10.23887/prasi.v14i02.22513

Juniarta, P. A. K. (2019b). Pembelajaran Membaca Berbasis Media Pembelajaran Mobile Assisted Language Learning Pada Mahasiswa Program Studi Bahasa …. Prasi, 14(02), 65–74. https://doi.org/10.23887/prasi.v14i02.22513

Pangestu, R. (2019). Meningkatkan Minat Membaca Dengan Menggunakan Media Gambar Berseri Pada Siswa Kelas Ii Sd. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 8(1), 43–53.

Purnama, S. G. (2015). Panduan Focus Group Discussion ( FGD ) dan Penerapannya. Ilmu Kesehatan Masyarakat Universitas Udayana, 1–15.

Putri, M. (2021). Mobile Assisted Language Learning (Mall) in English Teaching and Learning Process Ona Descriptive Study. Jimedu, 1, 1–12.

Rijali, A. (2018). Analisis Data Kualitatif Ahmad Rijali UIN Antasari Banjarmasin. 17(33), 81–95.

Ruslan, R., & Wibayanti, S. R. (2019). Pentingnya Meningkatkan Minat Baca Siswa. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Program Pascasarjana Universitas Pgri Palembang, 767–775.

Saidah, N. (2022). Pengembangan E-Modul Berbasis Mobile Learning Untuk Mata Kuliah Metode Penelitian. Refleksi Edukatika : Jurnal Ilmiah Kependidikan, 12(2), 126–133. https://doi.org/10.24176/re.v12i2.5641

Sepyanda, M., Deswarni, D., & Ardi, H. (2023a). Mobile Assisted Language Learning (MALL): Exploring the Students’ Experience on Listening Activities. Lectura : Jurnal Pendidikan, 14(1), 60–71. https://doi.org/10.31849/lectura.v14i1.11943

Sepyanda, M., Deswarni, D., & Ardi, H. (2023b). Mobile Assisted Language Learning (MALL): Exploring the Students’ Experience on Listening Activities. Lectura : Jurnal Pendidikan, 14(1), 60–71. https://doi.org/10.31849/lectura.v14i1.11943

Suryati, N. W. N., Susandi, K. A., Dewi, K. M. C., Rusanti, P., & Wismadewi, I. G. A. G. (2023). Pemanfaatan dan Efektivitas Platfom Digital dalam Pembelajaran English For Nurses. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 5(3), 1261–1269. https://doi.org/10.31004/edukatif.v5i3.4859

Widiananda, S., Rabbani, Z. I., & Darmawangsa, D. (2023a). Mobile-Assisted Language Learning Dalam Pembelajaran Keterampilan Menyimak Bahasa Asing: Sebuah Tinjauan Pustaka. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 9(1), 114–122. https://doi.org/10.31949/educatio.v9i1.4075

Widiananda, S., Rabbani, Z. I., & Darmawangsa, D. (2023b). Mobile-Assisted Language Learning Dalam Pembelajaran Keterampilan Menyimak Bahasa Asing: Sebuah Tinjauan Pustaka. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 9(1), 114–122. https://doi.org/10.31949/educatio.v9i1.4075

Widiawati, Y., Bestri, E., Siregar, A., & Sonjaya, I. (2023). Pembuatanaplikasi Latihan Reading Comprehension pada Test Toiec Berbasis Mall. 2(1), 291–297.

Yudhiantara, R. A., Sugilar, H., Studi, P., Bahasa, P., Studi, P., & Matematika, P. (2018). Menuju Implementasi Mobile Assisted Laguage Learning ( Mall ): Penggunaan Smart Phone Untuk. Jurnal Perspektif, 2(1), 68–78.




DOI: https://doi.org/10.31004/edukatif.v6i4.7255

Article Metrics

Abstract view : 430 times
PDF - 470 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Ni Wayan Novi Suryati, Kadek Maya Cyntia Dewi, Putu Rusanti, I Gusti Agung Galuh Wismadewi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.