Religion Value and Social Capital for Resilience to Combat Covid-19 In Society Environment
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menemukan modal sosial pada masyarakat dan nilai-nilai agama untuk mengatasi covid-19. Metode penelitian menggunakan pendekatan pendekatan etnografi. Metode ini digunakan karena berkaitan dengan tradisi tolong menolong dan masyarakat. Untuk mengumpulkan data yang digunakan sebagai wawancara mendalam. Sampel dipilih melalui teknik purposive. Hasilnya diteliti dengan cara teknik triangulasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa modal sosial masyarakat yaitu adanya kedekatan secara sosial sehingga memperkuat masyarakat untuk menghadapi wabah covid-19. Ditambah lagi dengan jaringan sosial antara masyarakat dan lembaga pemerintah untuk menanggulangi covid-19 sehingga masyarakat mampu bertahan menghadapi wabah covid-19. Selain itu, modal sosial seperti saling membantu membantu, saling bahu-membahu dan saling berbuat baik menjadi tradisi pada masyarakat menghadapi covid-19. Nilai ini terkoneksi dengan ajaran Islam sebab agama memotivasi untuk berbuat kepada tetangga dan kepada orang lain. Masyarakat menjadi tangguh karena nilai agama menjadi prinsip dalam hidup. Bagi masyarakat musibah covid-19 sebagai ujian yang datang dari Allah. Manusia tidak boleh mengeluh dengan ujian tersebut dan manusia harus sabar menghadapi wabah covid-19. Kemudian, masyarakat beradaptasi untuk menanggulangi covid-19 dengan cara tidak menggunakan pertemuan face-to face atau membatasi jumlah anggota yang datang
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Andini, N. F. (2020). Dampak Pembelajaran Daring Bagi Mahasiswa Masa Pandemi Covid-19. Academia.Edu, 2020. http://www.academia.edu/download/64093382/Dampak Pembelajaran Daring Bagi Mahasiswa Masa Pandemi Covid-19.pdf
Annury, M. N. (2016). Students Language Learning Styles: An Etnhographic Case Study At UIN Walisongo Semarang. Visi: Jurnal Pembelajaran Bahasa Dan Bahasa Asing, 5(1), 133–146.
Aslamiyah, S., & Nurhayati. (2021). Dampak Covid-19 terhadap Perubahan Psikologis, Sosial dan Ekonomi Pasien Covid-19 di Kelurahan Dendang, Langkat, Sumatera Utara. Jurnal Riset Dan Pengabdian Masyarakat, 1(1), 56-69. https://doi.org/10.22373/jrpm.v1i1.664
Bahagia, B., Nurrahmawati, D., & Nurhayanti, I. (2021). Resilience Of Housewife In Dealing With Covid-19. Tunas Geografi, 09(02), 129–136.
Bahagia, B., Rahmadanti, R., & Indriya, I. (2020). Societies Resilience For Confronting Covid-19 Based On Gotong Royong Tradition (Mutual Cooperation). Tunas Geografi, 09(02), 119–128.
Baker, S. R., Bloom, N., Davis, S. J., Kost, K., Sammon, M. C., & Viratyosin, T. (2020). The Unprecedented Stock Market Impact of COVID-19. Review of Corporate Finance Studies.
Delvia, S. (2019). Mengulas Tolong Menolong Dalam Perspektif Islam. PPKn Dan Hukum, 14(2), 106–122.
Dr. Wahidmurni, M. P. (2017). Pemaparan Metode Penelitian Kualitatif. UIN Maulana Malik Ibrahim, 1.
H. Usman, M., Aswar, A., & Irawan, A. W. (2020). Syariat Islam dan Kemaslahatan Manusia di Era New Normal pada Kegiataan Keagamaan dan Pendidikan. Fenomena, 12(1), 89–106. https://doi.org/10.21093/fj.v12i1.2456
Hikmah, A. N., & Partono, P. (2020). The Summary Of Jasmani And The Spirit Of A Muslim Facing The Covid-19 Plague. Tarbawy: Jurnal Pendidikan Islam, 7(2), 88–98.
Kusno, F. (2020). Krisis Politik Ekonomi Global Dampak Pandemi Covid-19. Anterior Jurnal, 19(2), 94–102.
Kusuma, B., Bagus Kusuma Wijaya, & Wayan Eny Mariani. (2021). Dampak Pandemi Covid-19 Pada Sektor Perhotelan Di Bali. Warmadewa Management and Business Journal (WMBJ), 3(1).
Lune, H., & Berg, B.L. (2017). Qualitative Research Methods for the Social Sciences. Pearson Education Limited: Edinburgh Gate.
Mahmuddin, R., & Syandri, S. (2020). Qadariyah, Jabariyah dan Ahlus Sunnah (Studi Komparatif Merespon Kebijakan Pemerintah dan Ulama Mencegah Merebaknya Covid-19). BUSTANUL FUQAHA: Jurnal Bidang Hukum Islam, 1(2), 209–222.
Mastura, & Santaria, R. (2020). Dampak Pandemi Covid-19 terhadap Proses Pengajaran bagi Guru dan Siswa. Jurnal Studi Guru Dan Pembelajaran, 3(2), 289–295.
Meilina, R., & Sardanto, R. (2020). Dampak Perubahan Lingkungan Kerja Non Fisik Masa Pandemik Covid-19 Bagi Karyawan Toserba Barokah Kota Kediri. Jurnal Penelitian Manajemen Terapan, 5(1), 46–56.
Mujiono. (2013). Manusia Berkualitas Menurut Al - Qur’an. Hermeunetik, 7(2), 357–388.
Mutiani, M. (2019). Sosial Capital Dan Tantangan Abad 21: Kontribusi Pendidikan IPS dan Eksplorasi Nilai Sosial Melalui Biografi KH Zainal Ilmi. Sosio-Didaktika: Social Science Education Journal, 6(1).
Moita, S., Amiruddin, Bahtiar, Damsid, & Patta, I. (2021). Pelatihan Strategi Pemanfaatan Modal Sosial (Social Capital) Dalam Menghadapi Pandemi Covid-19 . Abdi Insani, 8(1), 54-64. Https://Doi.Org/10.29303/Abdiinsani.V8i1.379
Nurkholis, N. (2020). Dampak Pandemi Novel-Corona Virus Disiase (Covid-19) Terhadap Psikologi Dan Pendidikan Serta Kebijakan Pemerintah. Jurnal PGSD, 6(1), 39–49.
Rahman, A. (2017). Communication Strategy In English Lenguage Learning (An Etnhograhicy Research In International School Of AIScho BSD City). Jurnal Ilmiah Mandala Education, 3(2), 22–30.
Ridho, M. R. (2020). Wabah Penyakit Menular dalam Sejarah Islam dan Relevansinya dengan Covid-19. JUSPI (Jurnal Sejarah Peradaban Islam), 4(1), 24–33.
Sahil, I. (2020). Analisa Hukum Islam dalam Meninggalkal Shalat Jum’at pada Masa Pandemi Corona Virus Disease 2019 (Covid-19). Mutawasith: Jurnal Hukum Islam, 3(2), 200–215.
Samain, & Budihardjo. (2020). Konsep Kesehatan Mental Dalam Al-Qur’Ān Dan Implikasinya Terhadap Adversity Quotient Perspektif Tafsir Al-Misbah. Jurnal Pendidikan Agama Islam, 1(2), 18–29.
Setiyawan, K. B. (2019). Social Bonding dalam Pengelolaan Hutan Rakyat: Upaya Menuju Masyarakat Hutan yang Sejahtera. JPW (Jurnal Politik Walisongo), 1(1). https://doi.org/10.21580/jpw.v1i1.2336
Sukiyah, N., Bahagia, B., Sutisna, S. (2021). Ketangguhan Mahasiswa Menghadapi Wabah COVID-19. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan 3 (4): 1480-1494.
Zuhby, N. El. (2021). Tafakur Pandemi Covid-19 Perspektif tentang Pendidikan Islam. Fikroh: Jurnal Pemikiran Dan Pendidikan Islam, 14(1), 13–27.
Muhyiddin. (2020). Covid-19, New Normal dan Perencanaan Pembangunan di Indonesia. The Indonesian Journal of Development Planning IV ( 2):240-252
Mujahidin, E., Bahagia, B., Wibowo, R., & Mangunjaya, F.M. (2020). Rereongan Serumpi For Rural Development In Situ Udik Village Bogor West Java. JHSS (Journal of Humanities and Social Studies) 4 (2):96-101.
Sidiq, R.S., Sulistyani, A., & Achgnes, S. (2021). Modal Sosial Dan Kesejahteraan Masyarakat Daerah Aliran Sungai Di Kabupaten Kampar. Jurnal Education And Development, 9 (2):358-368.
Umrati., & Wijaya, H. (2020). Analisis Data Kualitatif Teori Konsep Dalam Penelitian Pendidikan. Makassar:Sekolah Tinggi Theologia Jaffray.
DOI: https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i5.705
Article Metrics
Abstract view : 1270 timesPDF - 643 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 Bahagia, Nur Waliya Habibah, Fachruddin Majeri Mangunjaya, Rimun Wibowo

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.



1.png)