Pengembagan E-Modul Berbasis Digital Flipbook Untuk Mempermudah Pembelajaran Jarak Jauh Di SMA
Abstract
Berdasarkan observasi yang dilakukan bahwa sumber belajar di SMA Negeri 14 Surabaya masih buku keluaran penerbit. Buku yang digunakan hanya berisi materi teks bacaan tidak ada gambar pendukung materi serta warna dan background gambar yang terlihat monoton. Disamping itu rendahnya minat belajar peserta didik juga menjadi masalah dalam proses pembelajaran, banyak peserta didik yang belum mengetahui tujuan pembelajaran yang harus mereka capai. Tujuan penelitian pengembangan ini yaitu mengetahui kelayakan penggunaan secara teoritis dan empiris serta mengetahui kepraktisan penggunaan E-modul berbasis digital flipbook. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian pengembangan model 4-D dengan empat tahap prosedur pengembangan: (1)pendefinisian, (2)perencanaan, (3)pengembangan. Teknik analisis data dilakukan secara deskriptif kuantitatif meliputi kelayakan teoritis berupa hasil validasi, kelayakan empiris berupa hasil uji keterbacaan dan angket peserta didik yang diambil dari 20 peserta didik Kelas X IPS SMA Negeri 14 Surabaya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa E-modul berbasis digital flipbook memperoleh nilai rata-rata 0,91 dari hasil validasi menunjukkan bahwa E-modul berbasis digital flipbook termasuk dalam kategori valid dan layak secara teoritis. Uji keterbacaan berada dilevel 10 artinya sesuai dengan kelas 10 serta hasil rata-rata dari respon peserta didik sebesar 82% pada pernyataan positif dan 39% pada pernyataan negatif termasuk kategori sangat layak secara empiris
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Amalia, A. & F. H. (2018). Validasi Dan Keterbacaan Buku Ajar Berbasis Scientifik Approach Materi Perubahan Lingkungan Untuk Melatihkan Keterampilan Proses Kelas X. Jurnal BioEdu, 7(3), 545–554.
Amanullah, M. A. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Flipbook Digital Guna Menunjang Proses Pembelajaran di Era Revolusi Industri 4.0. Jurnal Dimensi Pendidikan Dan Pembelajaran.
Badanbahasa. (2021). Penulisan Bahasa Bacaan Literasi 2021 Dalam Rngka Gerakan Literasi Nasional. Badanbahasa.Kemdikbud.Go.Id. http://badanbahasa.kemdikbud.go.id/lamanbahasa
Balitbang. (2019). Indeks Alibaca Diluncurkan. Litbang,Kemdikbud.Go.Id. https://litbang.kemdikbud.go.id/berita-detail/31
Damarsasi, D. G., & Saptorini, S. (2018). Pengembangan E-Modul Berbasis Flip Book Maker Materi. Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial, 27, 1–10.
Fadilah, R. (2016). Buku Teks Bahasa Indonesia SMP dan SMA Kurikulum 2013 Terbitan Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan 2014. Jurnal Pena Indonesia, 1(1), 26–49.
Hartanti, D. (2013). Media Pembelajaran (Ebook). Pendidikan Teknik Dan Arsitektur Universitas Pendidikan Indonesia.
Hayati, S. (2015). Pengembangan Media Pembelajaran Flipbook fisika untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik. Prosiding Seminar Nasional Fisika, 4(2): 49-5.
Ilham, M., N. (2014). Pengembangan Modul Elektronik Microsoft Excel 2007 Untuk Kelas XI Sekolah Menengah Atas.
Kemdikbud. (2020a). Menuju Transformasi Digital Pendidikan Indonesia. Pusdatin.Kemdikbud.Go.Id/Menuju-Transformasi-Digital-Pendidikan-Indonesia/.
Kemdikbud. (2020b). Sistem Informasi Kurikulum Nasional. Kurikulum.Kemdikbud.Go.Id. https://kurikulum.kemdikbud.go.id
OECD. (2019). Hasil PISA Indonesia 2018: Akses Makin Meluas, Saatnya Tingkatkan Kualitas. Kemdikbud.Go.Id. https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2019/hasil-pisa-indonesia-2018-akses-makin-meluas-saatnya-tingkatkan-kualitas
Oktaviani, I.D & Yuliani, Y. (2018). Validasi dan Keterbacaan Buku Ajar Berbasis Literasi Sains Pada Materi Fotosintesis Kelas XII SMA. Jurnal BioEdu, 7(2), 142–147.
Rahmawati, D., Wahyuni, S., & Yushardi. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Flipbook Pada Materi Gerak Benda Di SMP. Jurnal Pembelajaran Fisika, 6(4), 326–332. https://jurnal.unej.ac.id/index.php/JPF/article/view/6213
Ratnawati, heri. (2016). Validitas Reabilitas dan Karakteristik Butir. Parama Publishing.
Riduwan. (2015). Skala Pengukuran Variabel - Variabel Penelitian. Alfabeta.
Sari, V. (2017). Tingkat Keterbacaan Buku Teks Bahasa Indonesia Jenjang Smp Menggunakan Teori Fry. Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia, 2(3), 1–5.
Sutarti, T. dan E. I. (2017). Kiat Sukses Meraih Hibah Penelitian Pengembangan (Mulyadi (ed.); 1st ed.). CV Budi Utama.
Thiagarajan, S. A. O. (1974). Instructional Development for Training Teachers of Exceptional Children: A Sourcebook. Indiana Univ., Bloomington. Center for Innovation in. Mc.
Wijayanti, K., Ghofur, M. A., Program, E. E., & Surabaya, U. N. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran E-Modul Bank Dan Sistem Pembayaran Berbasis Android Untuk Peserta Didik Kelas X. 14(1), 1–14.
Yulaika, N. F., Harti, & Sakti, N. C. (2020). Pengembangan bahan ajar elektronik berbasis flip book untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik. Jurnal Pendidikan Ekonomi, Manajemen Dan Keuangan, 4(1), 67–76. https://doi.org/10.26740/jpeka.v4n1.p67-76
Zunaidah, F. N. & M. A. (2016). Kata Kunci: 2, 19–30.
DOI: https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i4.561
Article Metrics
Abstract view : 10632 timesPDF - 4136 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 Kalimatus Sa'diyah

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.



1.png)